Alat-ukur
Perbaikan automotive
memerluhkan pengukuran yang presisi. Anda harus memahami sepenuhnya fungsi dan cara menggunakan alat
pengukur(measuring tool) khususnya
seperti vernier caliper, inside dan
outside micrometer, dial dan vacuum gauge, circuit tester, dwell angle tester
dan timing advance tester. Panjang dan beratnya dapat dinyatakan dalam berbagai
macam satuan.
Kunci Momen (Torque Wrench)
Kunci
Momen digunakan untuk mengukur gaya puntir pada mur dan baut dalam mencapai
ketegangan tertentu. Socket dapat dipasangkan pada kunci momen untuk
disesuaikan dengan berbagai macam ukuran baut.
Petunjuk Penggunaaan
1. Pada
pengerasan/pengencangan awal gunakan kunci biasa
2. Penggunaan
kunci momen gunakan kunci yang mempunyai tingkat momen yang cukup (maximun
torque).
3. Gunakan
kunci hanya untuk pengencangan/pengerasan akhir.
Beberapa contoh penggunaan
kunci momen yang benar dan salah.
Untuk mencegah agar kunci
meleset, tahan menggunakan tangan kiri seperti gambar dibawah ini, penunjukan
yang salah dan benar.
Untuk pengencangan dengan kunci momen biasanya sudah ada standart dari masing - masing bagian yang akan dikencangkan. Bila terlampau kuat,kencang membuat tegangan dan mebahayakan waktu suhu kerja pada benda. Dapat membuat patah pada tangkai baut.
Tinggalkan Pendapat anda (saran & kritik) karena dapat membantu bagi pembaca lainnya.
0 komentar:
Posting Komentar